Phone: (0274) 372 020, 372 953
Hotel Matahari adalah hotel bintang 2 di Jogja dengan kualitas pelayanan internasional dan kemudahan akses ke berbagai obyek wisata di Jogja, seperti Kraton, Panggung Krapyak, Malioboro dan Pantai Parangtritis.
Kamar | Harga | Deskripsi |
---|---|---|
Standard A | Rp. 260.000 | with cold water |
Standard B | Rp. 290.000 | with hot water |
Moderate | Rp. 320.000 | |
Superior | Rp. 360.000 | |
Family | Rp. 450.000 | |
Deluxe | Rp. 550.000 | |
Family Suite | Rp. 1.000.000 |
- Extra bed: Rp 100.000
- Anak di bawah 12 tahun yang tidur bersama dalam 1 tempat tidur dengan orang tua tidak terkena biaya extra bed
- Harga sudah termasuk pajak dan pelayanan
- Harga sudah termasuk sarapan untuk 2 orang
- Check in pk 13:00 WIB dan Check out pk 12:00 WIB
- Akan dikenakan biaya tambahan saat weekend, musim libur, Idul Fitri, Natal, dan Tahun Baru
HOTEL MATAHARI
Hotel Bintang 2 dengan Standar Pelayanan Internasional
Terletak di daerah pusat kota, pada jalur utama yang
menghubungkan kota-Pantai Parangtritis. Terlebih lokasi Hotel Matahari
juga berada dalam lingkungan Prawirotaman, kampung turis paling terkenal
di Jogja. Lokasi Matahari yang strategis juga membuat mudahnya akses ke
berbagai obyek-obyek wisata di Jogja.Cukup 5 menit waktu perjalanan untuk menuju Malioboro dan Kraton, pusat kota di titik 0 kilometer Kota Jogja. Sedangkan untuk menuju Pantai Parangtritis, anda cukup membutuhkan waktu 25 menit; bahkan bisa menggunakan transportasi umum yang melalui hotel.
Hotel bintang 2 di Jogja ini menawarkan pelayanan dengan standard internasional. Tekad pelayanan inilah yang selalu dipegang oleh General Manager Hotel Matahari Jogja yang memiliki pengalaman panjang di jaringan hotel berstandar internasional di Indonesia. Kualitas pelayanan ini membuat Hotel Matahari menjadi hotel bintang terbaik di seputaran Jl. Parangtritis, Jogja.
Kenyamanan khas hotel Jogja dapat anda dapatkan pada 64 kamar hotel yang disediakan. Termasuk 2 deluxe rooms dan 1 family suite yang membawa anda pada kenyamanan tak terkira.
Keunggulan Hotel Matahari juga terdapat pada 4 convention rooms berkapasitas 20 sampai 300 orang. Kelengkapan fasilitas convention yang dimiliki, membuat Hotel Matahari menjadi pilihan banyak perusahaan atau kelompok yang mengadakan seminar-seminar atau kegiatan-kegiatan lainnya.
Hotel Matahari juga menyediakan fasilitas olah raga dan rekreasi yang lengkap. Terdapat fitness centre dengan peralatan lengkap dan hall yang digunakan untuk aerobik. Kemudian cobalah untuk bercengkerama di olympic-sized swimming pool kami sambil menikmati jus segar. Hotel Matahari juga menyediakan tempat hiburan, antara lain coffee lounge serta restaurant and cocktail bar.
Layanan & Fasilitas Hotel
- Restaurant and cocktail bar
- 24 jam room service
- Banquet facilities
- Sport and recreation
- laundry service
- Coffee lounge
- Pool cafe
- Taxi service
- Freeparking
- Guest relations officer
Tidak ada komentar:
Posting Komentar